Sekda Ade Apresiasi Yayasan UMMI Kultsum Cetak Generasi Bangsa yang Tangguh 

Date:

Bisnisnews.net ||Sekda Sukabumi H.Ade Suryaman menghadiri Milad Ke 25 Yasayasan Ummi dan Pembagian Santunan untuk Anak Yatim dan Dhuafa , Sabtu, (22/03/25) di Yayasan Ummi Kultsum Nanggeleng Sukabumi.

Panitia penyelenggara Ustaz Saepuloh Abas menyampaikan bahwa tujuan kegiatan tersebut selain Milad juga pemberian santunan

“Melalui kegiatan ini disalurkan bantuan Sembako bagi Anak Yatim, Kaum Dhuafa dan Lansia. Bantuan berasal dari bantuan dari para donatur untuk Yayasan Ummi Kultsum Sukabumi sebanyak 450 Paket,” terangnya.

Dalam sambutanya Sekda mengapresiasi
Yayasan Umi Kulsum yang sudah mencetak generasi muda harapan bangsa dan para Alumni yang sudah berhasil dalam pembinaan Pendidikan.

”Mengelola sebuah lembaga atau yayasan apalagi bukan sifatnya profit sulit untuk menarik orang untuk mengabdi, sehingga yang terjun ke yayasan pendidikan ini orang terpilih,” ujar Sekda.

Karena itu Sekda Bersyukur regenerasi di ponpes tersebut terus berlanjut.

Sekda berharap kedepan Yayasan Umi Kultsum ini bisa lebih berkembang dan mencetak Generasi Muda yang berakhlakul karimah

Di kesempatan itu Sekda menyerahkan bantuan paket Sembako secara Simbolis Kepada perwakilan anak yatim.***

Foto : Istimewa

Editor : M. Nabil

(IFU)

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Jumat Sehat Jadi Simbol Kepemimpinan Merakyat di Sukabumi

Bisnisnews.net || Wali Kota Sukabumi H. Ayep Zaki bersama...

Entry Meeting antara Pemkab Sukabumi dan BPK RI Dihadiri Sekda serta Beberapa Kadis 

Bisnisnews.net || Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi H.Ade Suryaman SH.MM...

Peningkatan Produktifitas Beras jadi Fokus Utama Swasembada Pangan 

Bisnisnews.net || Kementerian Pertanian (Kementan) memastikan akan fokus dalam...

Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi, Bahas Persetujuan Bersama Perda Retribusi dan Pajak Daerah 

Bisnisnews.net || Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sukabumi...